Lenovo Perkenalkan Yoga Aura Edition di Indonesia, Ditenagai Intel Core Ultra dan Fitur AI
Lenovo resmi menghadirkan Yoga Aura Edition ke Indonesia, terdiri dari Yoga Slim 7i (14 & 15 inci) dan Yoga 9i 2-in-1, dengan desain premium dan dukungan teknologi AI terbaru.
Penulis: Editorial News | Diterbitkan: 07 Mei 2025 13:54